Puteri Indonesia 2015
Anindya Kusuma Putri (lahir di Semarang, 3 Februari 1992;
umur 23 tahun) adalah pemenang kontes Puteri Indonesia 2015 perwakilan dari Jawa Tengah.
Anin adalah kontestan yang terpilih untuk mewakili provinsi Jawa Tengah dalam
ajang pemilihan Puteri Indonesia 2015. Sebelumnya, dalam
ajang pemilihan Puteri Indonesia Jawa Tengah
2011, Anin berhasil menjadi juara kedua, sedangkan yang menjadi juara satu saat
itu adalah Maria Selena, yang kemudian terpilih sebagai Puteri
Indonesia 2011.
Anin berhasil menyisihkan 36 kontestan lainnya dan secara
resmi meneruskan posisi Elvira Devinamira sebagai Puteri Indonesia yang
baru. Dalam pemilihan ini, Anin mengungguli Chintya Fabyola dari Kalimantan
Barat dan Gresya Amanda Maaliwuga dari Sulawesi Utara, yang
masing-masingnya menempati posisi runner-up I dan runner-up II
Puteri Indonesia 2014

Puteri Indonesia 2013
Whulandary Herman (23 tahun) pastinya sangat berbangga hati
setelah prestasinya menjadi Pemenang Puteri Indonesia 2013. Whulandary Herman (lahir
di Pariaman, 26 Juni 1989; umur 23 tahun) adalah pemenang kontes Puteri
Indonesia 2013 perwakilan dari Sumatera Barat. Ia merupakan Puteri Indonesia
kedua yang berasal dari Sumatera Barat, setelah Melanie Putria, yang meraih
mahkota pada tahun 2002. Wulan juga akan berkesempatan untuk mewakili Indonesia
dalam ajang Miss Universe 2013. Pada tanggal 1 Februari 2013, Whulan terpilih
sebagai Puteri Indonesia 2013 menggantikan Maria Selena
Puteri Indonesia 2011
Post a Comment for "THE BEST PUTERI INDONESIA"